Home › Pemerintah › Apel Pagi di Akhir Jabatan GubernurÂ
Dihadapan Ribuan ASN Syamsuar BerpamitanÂ
Apel Pagi di Akhir Jabatan GubernurÂ

Gubernur Riau, Syamsuar memimpin apel pagi di halaman Kantor Gubernur.
PEKANBARU, Tabloid Diksi - Gubernur Riau, Syamsuar memimpin apel pagi bersama ribuan Aparatur Sipil Negara (ASN) di halaman Kantor Gubernur, Senin (16/10/23).
Pada saat memimpin apel tersebut, Syamsuar menyampaikan arahan kepada para ASN, sekaligus pamit karena beberapa waktu kedepan ia akan mengakhiri jabatannya sebagai gubernur Riau.
Komentar Via Facebook :