https://tabloiddiksi.com

  • Hukum
  • Sorotan
  • Peristiwa
  • Pemerintah
  • Daerah
    • Pekanbaru
    • Siak
    • Kampar
    • Kuansing
    • Indragiri Hilir
    • Indragiri Hulu
    • Rokan Hulu
    • Rokan Hilir
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Kepulauan Meranti
    • Pelalawan
    • Kepulauan Riau
  • Parlementaria
  • Sport
  • Video TV
  • Artikel
  • TNI Polri
  • Lainnya
    • Politik
    • Nasional
    • Internasional
    • Ekbis
    • Advertorial
    • Diksi E-Paper

  • Kode Pers
  • Info Iklan
  • Tentang
  • Pedoman
  • Redaksi

https://tabloiddiksi.com

Redaksi     Pedoman     Tentang     Info Iklan     Kode Pers    

https://tabloiddiksi.com

  • Beranda
  • ";
  • Hukum
  • Sorotan
  • Peristiwa
  • Pemerintah
  • Daerah
    • Pekanbaru
    • Siak
    • Kampar
    • Kuansing
    • Indragiri Hilir
    • Indragiri Hulu
    • Rokan Hulu
    • Rokan Hilir
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Kepulauan Meranti
    • Pelalawan
    • Kepulauan Riau
  • Parlementaria
  • Sport
  • Video TV
  • Artikel
  • TNI Polri
  • Lainnya
    • Politik
    • Nasional
    • Internasional
    • Ekbis
    • Advertorial
    • Diksi E-Paper

Beranda

Terpopuler

Utama

Pilihan

Todays

•   Kejanggalan OTT JS Terungkap, Dugaan Kondisional Timbul •   Nikah Massal Gratis di Pekanbaru, 43 Pasangan Siap Resmi Disatukan •   Hujan Tak Surutkan Semangat, MTQ ke-57 Pekanbaru Berlangsung Meriah •   Setahun Presiden Prabowo, Dua Ratusan Ton Barang Bukti Narkoba Dimusnahkan
Home › Ekbis › Hilirisasi Produk Hasil Perkebunan
Ekbis
Pekanbaru

Dongkrak Harga Komoditas di Riau Stabil 

Hilirisasi Produk Hasil Perkebunan

Kamis, 19 Oktober 2023 | 12:43 WIB,  
Penulis : Rahmat Hidayat
Hilirisasi Produk Hasil Perkebunan

Sekretaris Komisi III DPRD Riau Sewitri Harris, menanggapi fluktuasi harga komoditi perkebunan mendorong terciptanya produk hilirisasi.

PEKANBARU, Tabloid Diksi - Sejumlah harga komoditas hasil perkebunan pekan ini diketahui mengalami fluktuasi. Hal itu berdampak terhadap ekonomi masyarakat dari kalangan petani.  Dalam hal ini, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Riau mendorong agar hilirisasi produk turunan hasil perkebunan berkembang optimal.

Hal ini diungkapkan Sekretaris Komisi III DPRD Riau Sewitri Harris yang membidangi dunia usaha dan penanaman modal.

  • Baca juga: Klarifikasi Sengketa Lahan Ulayat di Kampar Kiri Hulu: Nasarudin Membantah Klaim Ludai

Dikatakannya, salah satu penyebab harga jual hasil perkebunan tidak stabil karena minimnya produsen yang memeroduksi hasil perkebunan secara langsung. “Kebanyakan kan dikirim lagi keluar daerah. Maka ini perlu menjadi catatan bagi kita agar bisa menggaet investor sebanyak-banyaknya yang berkaitan dengan olahan produk turunan perkebunan,” terang Sewitri, Rabu (18/10/23). 

Ia meyakini, hasil perkebunan Riau sangat sanggup untuk menampung kebutuhan produksi pabrik pengolahan produk turunan. Cukup beralasan, bila pabrik pengolah hilirisasi produk turunan perkebunan banyak terdapat di Riau, harga jual petani akan lebih stabil.

  • Baca juga: Wakil Walikota Pekanbaru Terima Audiensi PT. BPR Pekanbaru Madani, Bahas Strategi Penguatan UMKM

Di tempat terpisah, Kepala Bidang Pengolahan dan Pemasaran Disbun Riau Defris Hatmaja menjelaskan, harga produk komoditi perkebunan di Provinsi Riau mengalami perubahan signifikan di beberapa wilayah. 

Menurut data terbaru, harga kelapa butiran di Kabupaten Kuansing, Kampar, dan Kepulauan Meranti naik sebesar Rp12 per kilogram, mencapai Rp2.675 perkilogram untuk periode minggu ini.

Harga komoditi Kebun lainnya untuk pinang kering (100 persen) terjadi kenaikan harga di beberapa kabupaten, yaitu Kabupaten Kampar, Siak, Kuantan Singingi, Indragiri Hilir, Kepulauan Meranti dan Bengkalis. Harga pinang kering mencapai Rp5.850 perkilogram, mengalami kenaikan sebesar Rp10 dari harga minggu sebelumnya. 

  • Baca juga: Plt Kadisdik Riau Bersama Ketua Dharma Wanita Salurkan 200 Paket Sembako untuk Anak Yatim dan THL

Perubahan harga ini dapat dipengaruhi oleh sejumlah faktor, termasuk faktor cuaca, permintaan pasar, dan kondisi ekonomi regional. 

“Sebagai hasil dari fluktuasi ini, para pelaku usaha perkebunan di Riau diharapkan untuk memantau perubahan harga dengan cermat guna mengambil keputusan yang tepat terkait pengolahan dan pemasaran produk mereka,” ujar Defris Hatmaja Kabid Pengolahan dan Pemasaran Disbun Riau.

 

  • Baca juga: Puluhan Miliar Omzet Aryaduta, Pemprov Hanya Profit Rp200 Juta

Editor : R Hidayat

TOPIK TERKAIT

Komentar Via Facebook :

BERITA TERKAIT

  • Hukrim

    AMPUH Desak Bupati Kuansing Evaluasi 2 Pejabat 

    Kamis, 19 Okt 2023 | 08:17 WIB
  • Ekbis

    Bupati Bengkalis Buka Job Fair 2023 

    Rabu, 18 Okt 2023 | 19:56 WIB
  • Politik

    Terpampang Dipohon, Satpol PP Pekanbaru Pereteli Poster Caleg 

    Rabu, 18 Okt 2023 | 18:57 WIB
  • Peristiwa

    Pekanbaru Kekurangan Tenaga Pengajar 

    Rabu, 18 Okt 2023 | 16:08 WIB
  • Peristiwa

    Penggerebekan Narkoba di Tanjung Pamah Hanya Sandiwara

    Rabu, 18 Okt 2023 | 09:32 WIB

Terpopuler

  • #1

    Hujan Tak Surutkan Semangat, MTQ ke-57 Pekanbaru Berlangsung Meriah

    Senin, 03 Nov 2025 - 16:00 WIB
  • #2

    Kejanggalan OTT JS Terungkap, Dugaan Kondisional Timbul

    Rabu, 12 Nov 2025 - 15:34 WIB
  • #3

    Bersama Masyarakat dan Tokoh Adat, Polsek Singingi Deklarasikan Perang terhadap Narkoba

    Rabu, 29 Okt 2025 - 13:23 WIB
  • #4

    Nikah Massal Gratis di Pekanbaru, 43 Pasangan Siap Resmi Disatukan

    Selasa, 04 Nov 2025 - 15:00 WIB
  • #5

    Setahun Presiden Prabowo, Dua Ratusan Ton Barang Bukti Narkoba Dimusnahkan

    Rabu, 29 Okt 2025 - 18:58 WIB

SOROTAN

  • Bersama Masyarakat dan Tokoh Adat, Polsek Singingi Deklarasikan Perang terhadap Narkoba

    Bersama Masyarakat dan Tokoh Adat, Polsek Singingi Deklarasikan Perang terhadap Narkoba

    Rabu, 29 Okt 2025 | 13:23 WIB
  • Bronjong Tebing Sungai Mulai Dibangun, Masyarakat Desa Domo Berharap!

    Bronjong Tebing Sungai Mulai Dibangun, Masyarakat Desa Domo Berharap!

    Selasa, 21 Okt 2025 | 22:29 WIB
  • Dua Unit Mobil Canter Diduga Mengangkut Kayu Hasil Penebangan Liar Melintas Malam

    Dua Unit Mobil Canter Diduga Mengangkut Kayu Hasil Penebangan Liar Melintas Malam

    Selasa, 23 Sep 2025 | 01:04 WIB

HUKRIM

  • Jekha Saqban Saputra, SH: "Kejari INHU Jangan Tebang Pilih Dalam Kasus Korupsi BPR Indra Arta INHU"

    Jekha Saqban Saputra, SH: "Kejari INHU Jangan Tebang Pilih Dalam Kasus Korupsi BPR Indra Arta INHU"

    Minggu, 19 Okt 2025 | 13:30 WIB
  • Satreskrim Polres Kampar Tangkap Pelaku Penambangan Emas Ilegal di Desa Lipat Kain

    Satreskrim Polres Kampar Tangkap Pelaku Penambangan Emas Ilegal di Desa Lipat Kain

    Kamis, 25 Sep 2025 | 10:44 WIB
  • Satreskrim Polres Kampar Sikat Tiga TKP Penambang Galian C di Tambang!

    Satreskrim Polres Kampar Sikat Tiga TKP Penambang Galian C di Tambang!

    Kamis, 18 Sep 2025 | 00:50 WIB
    sudutkotanews.com



  • Kode Pers     Info Iklan     Tentang     Pedoman     Redaksi    

    tabloidDIKSI.com