https://tabloiddiksi.com

  • Hukum
  • Sorotan
  • Peristiwa
  • Pemerintah
  • Daerah
    • Pekanbaru
    • Siak
    • Kampar
    • Kuansing
    • Indragiri Hilir
    • Indragiri Hulu
    • Rokan Hulu
    • Rokan Hilir
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Kepulauan Meranti
    • Pelalawan
    • Kepulauan Riau
  • Parlementaria
  • Sport
  • Video TV
  • Artikel
  • TNI Polri
  • Lainnya
    • Politik
    • Nasional
    • Internasional
    • Ekbis
    • Advertorial
    • Diksi E-Paper

  • Kode Pers
  • Info Iklan
  • Tentang
  • Pedoman
  • Redaksi

https://tabloiddiksi.com

Redaksi     Pedoman     Tentang     Info Iklan     Kode Pers    

https://tabloiddiksi.com

  • Beranda
  • ";
  • Hukum
  • Sorotan
  • Peristiwa
  • Pemerintah
  • Daerah
    • Pekanbaru
    • Siak
    • Kampar
    • Kuansing
    • Indragiri Hilir
    • Indragiri Hulu
    • Rokan Hulu
    • Rokan Hilir
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Kepulauan Meranti
    • Pelalawan
    • Kepulauan Riau
  • Parlementaria
  • Sport
  • Video TV
  • Artikel
  • TNI Polri
  • Lainnya
    • Politik
    • Nasional
    • Internasional
    • Ekbis
    • Advertorial
    • Diksi E-Paper

Beranda

Terpopuler

Utama

Pilihan

Todays

•   Diduga Gudang Penampungan BBM Ilegal, Warga: APH Kok Tak Bertindak •   Soroti Akurasi Pemberitaan Media Nasional, Reputasi Besar Tak Menjamin Independensi •   Gerak KPK di Riau Makin Intens, SPRI Beri Dukungan Penuh •   Resmi Mendaftar, Fauzan-Dion Siap Perjuangkan Hak-Hak Mahasiswa UNRI
Home › Peristiwa › Polresta Pekanbaru Kawal Ketat Pergeseran Kotak Suara Hasil Pleno PPK Rumbai Barat dan Sail
Peristiwa
Pekanbaru

Polresta Pekanbaru Kawal Ketat Pergeseran Kotak Suara Hasil Pleno PPK Rumbai Barat dan Sail

Jumat, 23 Februari 2024 | 20:47 WIB,  
Penulis : Josua Nababan
Polresta Pekanbaru Kawal Ketat Pergeseran Kotak Suara Hasil Pleno PPK Rumbai Barat dan Sail

PEKANBARU, Tabloid Diksi - Rekapitulasi Penghitungan Suara (Tungsura) hasil Pemilu 2024 ditingkat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan se Kota Pekanbaru telah selesai dilaksanakan dibeberapa kecamatan.

Untuk memastikan keamanan pergeseran kotak suara dari tempat penyimpanan tingkat kecamatan ke tingkat kota Pekanbaru, Pihak Polresta Pekanbaru menurunkan personelnya untuk melalukan pengawalan ketat pergeseran kotak suara tersebut.

  • Baca juga: IDI Kampar Peduli Pelosok Negeri: Kenyataan di Lapangan Panitia Tidak Sesuai Harapan

Adapun pengawalan pergeseran kotak suara Pemilu 2024 yang telah dilaksanakan yakni di tingkat PPK Kecamatan Rumbai Barat, pada Rabu (21/2/2024) kemarin, dan PPK Kecamatan Sail, pada Jum'at (23/2/2024) sekitar pukul 18.13 Wib, telah masuk Ke KPU kota Pekanbaru.

Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Jeki Rahmat Mustika SIK, mengatakan bahwa pelaksanaan pleno di PPK sekota Pekanbaru yang berlangsung sejak tanggal 19 Februari, serentak sekota Pekanbaru berjalan dengan aman dan kondusif.

  • Baca juga: Pertemuan FPK-LK dan PT PSPI Distrik Lipat Kain Capai Titik Terang

"Pleno PPK Kecamatan Rumbai Barat pada hari Rabu (21/2/2024) kemarin sekitar pukul 21.37 Wib telah masuk ke KPU Kota berupa kontainer plastik sebanyak 14 box (Model C1). Kemudian pada hari ini Jum'at (23/2/2024) sekitar pukul 18.13 Wib sebanyak 15 box kontainer plastik (model C1) dan 1 buah box kecil rekapan hasil D juga telah masuk ke KPU Kota," ujar Kombes Pol Jeki Rahmat Mustika.

Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Jeki Rahmat Mustika SIK, menegaskan bahwa objek pengawalan tersebut adalah logistik pemilu yang merupakan dokumen penting negara. Oleh karena itu, dalam pelaksanaannya, tugas pengawalan harus benar-benar dijaga dengan penuh tanggung jawab.

  • Baca juga: Dukung Program Menimipas, Lapas Narkotika Rumbai Lakukan Tes Urine

Pengawalan dilakukan dengan menggunakan kendaraan roda empat (R4) yang mengawal kotak suara dari PPK sekota Pekanbaru menuju gudang logistik KPU Kota Pekanbaru.

Kapolresta Pekanbaru menjelaskan, selain dari TNI-Polri, pengawalan juga dilakukan oleh pihak KPU Kota Pekanbaru, Panwascam, dan PPK Kecamatan Rumbai Barat. 

  • Baca juga: IPK Pekanbaru Serahkan SK Pengurus Sapma IPK Periode 2025-2028 ke Johan Manurung

"Pengawalan ini dilakukan untuk memastikan keamanan dan keutuhan kotak suara hasil pleno PPK selama proses pergeseran menuju gudang logistik KPU Kota Pekanbaru," jelasnya. 

Ditempat yang sama PPK Kecamatan Rumbai Barat dan Sail mengucapkan terimakasih kepada pihak TNI-Polri dan petugas pengamanan lainnya yang telah membantu menjaga keamanan selama proses Pemilu 2024. 

  • Baca juga: Keluarga Kolektor Indomobil yang Tewas Menolak Otopsi, Polisi: Jenazah Diserahkan !

"Kami mengucapkan terima kasih kepada Polresta Pekanbaru atas pengamanan dan pengawalan yang telah diberikan," Pungkasnya. ***

Editor : Redaksi

TOPIK TERKAIT

Komentar Via Facebook :

BERITA TERKAIT

  • Nasional

    Kejari Jayawijaya Eksekusi Henry Kusnohardjo Terpidana Korupsi SKTM

    Jumat, 23 Feb 2024 | 16:55 WIB
  • Politik

    Ketua Bapilu NasDem, Muhammad Rifqy Fahlevi : Jangan Coba Curang, Data Kami Lengkap

    Jumat, 23 Feb 2024 | 15:32 WIB
  • Nasional

    Tim Tabur Kejagung Tangkap Syarif Abdullah Terpidana Korupsi

    Jumat, 23 Feb 2024 | 13:53 WIB
  • Peristiwa

    Aswas Kejati Riau Dampingi Inspektur I Jamwas Kejagung Inspeksi Umum ke Kejari Pelalawan

    Jumat, 23 Feb 2024 | 13:44 WIB
  • Sorotan

    PUPR Kerahkan 4 Unit Alat Berat di Rengat 

    Jumat, 23 Feb 2024 | 09:04 WIB

Terpopuler

  • #1

    Hujan Tak Surutkan Semangat, MTQ ke-57 Pekanbaru Berlangsung Meriah

    Senin, 03 Nov 2025 - 16:00 WIB
  • #2

    Resmi Mendaftar, Fauzan-Dion Siap Perjuangkan Hak-Hak Mahasiswa UNRI

    Kamis, 13 Nov 2025 - 20:55 WIB
  • #3

    Kejanggalan OTT JS Terungkap, Dugaan Kondisional Timbul

    Rabu, 12 Nov 2025 - 15:34 WIB
  • #4

    Nikah Massal Gratis di Pekanbaru, 43 Pasangan Siap Resmi Disatukan

    Selasa, 04 Nov 2025 - 15:00 WIB
  • #5

    Diduga Gudang Penampungan BBM Ilegal, Warga: APH Kok Tak Bertindak

    Sabtu, 15 Nov 2025 - 20:48 WIB

SOROTAN

  • Diduga Gudang Penampungan BBM Ilegal, Warga: APH Kok Tak Bertindak

    Diduga Gudang Penampungan BBM Ilegal, Warga: APH Kok Tak Bertindak

    Sabtu, 15 Nov 2025 | 20:48 WIB
  • Resmi Mendaftar, Fauzan-Dion Siap Perjuangkan Hak-Hak Mahasiswa UNRI

    Resmi Mendaftar, Fauzan-Dion Siap Perjuangkan Hak-Hak Mahasiswa UNRI

    Kamis, 13 Nov 2025 | 20:55 WIB
  • Bersama Masyarakat dan Tokoh Adat, Polsek Singingi Deklarasikan Perang terhadap Narkoba

    Bersama Masyarakat dan Tokoh Adat, Polsek Singingi Deklarasikan Perang terhadap Narkoba

    Rabu, 29 Okt 2025 | 13:23 WIB

HUKRIM

  • Jekha Saqban Saputra, SH: "Kejari INHU Jangan Tebang Pilih Dalam Kasus Korupsi BPR Indra Arta INHU"

    Jekha Saqban Saputra, SH: "Kejari INHU Jangan Tebang Pilih Dalam Kasus Korupsi BPR Indra Arta INHU"

    Minggu, 19 Okt 2025 | 13:30 WIB
  • Satreskrim Polres Kampar Tangkap Pelaku Penambangan Emas Ilegal di Desa Lipat Kain

    Satreskrim Polres Kampar Tangkap Pelaku Penambangan Emas Ilegal di Desa Lipat Kain

    Kamis, 25 Sep 2025 | 10:44 WIB
  • Satreskrim Polres Kampar Sikat Tiga TKP Penambang Galian C di Tambang!

    Satreskrim Polres Kampar Sikat Tiga TKP Penambang Galian C di Tambang!

    Kamis, 18 Sep 2025 | 00:50 WIB
    sudutkotanews.com



  • Kode Pers     Info Iklan     Tentang     Pedoman     Redaksi    

    tabloidDIKSI.com